Singapura adalah salah satu Negara yang kerap dijadikan tujuan wisata belanja oleh para sosialita dan tujuan liburan keluarga. Mulai dari pejabat, artis bahkan pegawai banyak yang rela menyisihkan waktu dan uang mereka untuk mengunjungi Negara yang memiliki ikon patung merlion ini. Hal ini dikarenakan banyaknya barang-barang branded dan limited edition dengan harga yang disebut-sebut lebih “terjangkau” jika dibandingkan dengan harga-harga di Negara lainnya.
Walaupun memang harga yang disebut-sebut lebih “terjangkau” tersebut masih terbilang mahal bagi beberapa orang. Namun bagi kalian yang sedang berplesir ke Singapura dengan budget minim tak perlu khawatir karena ada banyak tempat belanja produk berkelas dengan harga murah meriah di Singapura yang bisa kalian datangi tanpa harus banyak menahan diri ataupun menguras dompet. (Baca juga: Pusat Belanja di Bandung )
Tempat Belanja Murah Terlengkap Di Singapura
Berikut adalah beberapa tempat belanja murah meriah yang sangat direkomendasikan kepada kalian para pembaca yang bisa kalian kunjungi jika sedang atau akan pergi berlibur ke Singapura.
1. Mustafa Centre
Mustafa centre adalah surganya gadjet, barang elektronik dan souvenir berkualitas dengan harga murah meriah di Singapore, barang-barang di sini di jual dengan harga pas sehingga tidak bisa ditawar lagi. Salah satu daya tarik Singapura adalah dengan adanya bazar seru seperti Pusat pameran dan seminar yang diadakan hampir setiap pekan di Singapore Expo.
Tentunya di kegiatan bazar ini banyak barang-barang berkualitas yang dijual dengan harga murah. Sehingga banyak orang yang memanfaatkan momen bazar untung berburu belanjaan murah mulai dari produk bayi, alat elektronik, pakaian dewasa, anak-anak, peralatan dapur, seprai, kosmetik, sampai makanan dengan merek terkenal yang pada saat bazar harganya bisa turun hingga mencapai 80 persen dari harga aslinya. Barang-barang yang di jual di bazar berasal dari Pusat perbelanjaan terkemuka yang ada di Singapura seperti Metro, Robinson, dan John Little.
2. Bugis Junction
Bugis Junction adalah pusat perbelanjaan yang terbagi menjadi dua bagian yakni pusat perbelanjaan berupa mall dan took terbuka. Di sini kalian bisa memanjakan diri berbelanja dengan harga yang murah bahkan bisa ditawar.
Jadi kalian harus pintar-pintar menawar untuk mendapatkan barang idaman di tempat ini. Lokasi bazar yang diadakan di ruang pameran yang luas tentunya akan membuat suasana belanja ala bazar menjadi semakin terasa dan membuat kalian semakin bersemangat untuk berburu barang-barang berkualitas dengan harga murah. Karena bazar ini tidak diadakan setiap hari maka akan lebih baik jika kalian mengecek terlebih dahulu jadwal pamerannya dengan mengunjungi. Namun, begitu kalian coba memasuki gedungnya, kalian akan menemukan banyak toko-toko pakaian dengan harga miring yang berbaris rapi di pusat perbelanjaan ini.
Baca juga :
- Tempat Wisata Di Wonosobo
- Tempat Wisata Di Karang Anyar
- Daftar Obyek Wisata Di Thailand
- Tempat Wisata Yang Cocok Untuk Backpack
3. Tekka Mall
Tekka Mall adalah surga bagi kalian para pecinta baju etnik seperti baju-baju adat maupun baju Muslim yang memiliki aksen serta corak India. Pusat perbelanjaan ini adalah sejenis pasar yang berada di daerah Little India.
Tekka Mall belum banyak diketahui oleh turis khususnya yang berasal dari Indonesia karena tempat ini merupakan gedung tua yang berada di luar kawasan pusat belanja dan memiilki tampilan bangunan yang tidak mencerminkan sebagai tempat belanja fashion. Kebanyakan toko tersebut menjual Baju-baju yang umumnya asal Cina, Korea, atau Bangkok yang dijual dengan harga grosir untuk pedagang lokal.Selain bisa puas berbelanja kalian juga bisa hunting makanan di tempat makan dan pasar basah yang terletak di bagian bawah Tekka Mall ini. (Baca juga: Pantai Inn San Diego Amerika Serikat)
4. Chinatown
Chinatown adalah pusat perbelanjaan sudah tersebar di beberapa daerah yang menjual berbagai barang dengan harga yang murah terlebih jika kalian membeli dengan kuantitas besar. Jadi semakin banyak kalian membeli maka penjual akan memberi harga yang semakin murah.
Chinatown merupakan sebuah mall yang di dalamnya terdapat banyak toko kecil penjual pakaian, sepatu, tas hingga aksesoris dengan kualitas top dan harga murah meriah. Selain itu, bagi kalian pecinta fotografi akan di manjakan dengan adanya hamparan took kamera di lantai dua mall ini. Jika kalian menjelajahi keseluruhan yang ada toko di Chinatown ini maka kalian akan menemukan took-toko unik yang menjual berbagai produk menarik dengan harga yang juga menarik. (Baca juga: Taman Wisata Lembah Hijau)
5. Sungei Road Thieve’s Market
Sungei Road Thieve’s Market dulunya merupakan pusat perbelanjaan barang hasil curian. Hingga sekarang pusat perbelanjaan ini masih ramai dengan aktifitas jual beli dengan barang-barang legal dan bukan hasil curian tentunya. Tempat ini hampir sama dengan pasar-pasar tradisional di Indonesia. Di sini kalian akan menemukan banyak barang yang dijual dengan harga murah meriah seperti jam, sepatu, gelang dengan harga yang murah.
Sungei Road Thieve’s Market dapat menyalurkan Hasrat belanja kalian yang suka menawar dan berburu barang berkualitas. Karena banyak barang bagus yang bisa kalian dapatkan dengan harga sangat murah jika kalian bisa menawar. Mulai kain, barang dari kulit, keranjang dan parfum berkualitas bisa kalian buru di sini. Selain itu kalian juga bisa berburu makanan di area wisata kulinernya karena ada banyak makanan Muslim tradisional di sepanjang jalan dekat Masjid Sultan. (Wisata Murah di Bogor)
6. Lucky Plaza
Lucky Plaza adalah pusat perbelanjaan yang menjual berbagai aksesoris dan souvernir dengan harga yang relatif murah. Kalian akan mendapatkan barang dengan harga yang sangat murah jika kalian pandai menawar. Jadi jika kalian ingin berbelanja ke Lucky Plaza sebaiknya berlatih dulu untuk menawar atau ajak temanmu yang pandai menawar untuk mendapatkan harga termurah.
Selain itu, jangan lupa untuk selalu berhati-hati dan mengecek kualitas barang dan tanggal kadaluarsanya sebelum dibeli. Dahulunya Lucky Plaza adalah pusat belanja barang bekas yang digelar setiap akhir minggu. Hingga kini Scape dipindahkan ke Lucky Plaza dan mulai menjual barang-barang baru dengan harga murah seperti aksesoris, pakaian sampai makeup. Tak hanya itu, kalian bisa melakukan tawar-menawar harga yang pastinya sangat seru dan akan memuaskan hasrat belanja kalian.
Baca juga :
- Tempat Wisata Esktrim Di Indonesia
- Tempat Wisata Di Sulawesi Barat
- Persiapan Untuk Liburan Ke Pantai
- Tempat Wisata Sumatera Utara
7. Orchad Road
Jika Bugis Street adalah Tanah Abangnya Singapura maka Orchad Road adalah Paris Van Java nya Singapore. Di sini kalian akan menemukan banyak barang branded dengan harga yang terjangkau bahkan kalian bisa mendapatkan diskon yang yang lebih besar saat diadakan Singapore Great Sale.
The Orchad Road adalah sebuah toko yang berdiri di Kampung Glam dengan berbagai barang antik. Kalian para pecinta seni akan sangat dimanjakan di took ini karena banyak karya seni vintage yang bisa diburu untuk penunjang dekorasi rumah. Selain itu Kampung Glam sendiri bisa dijadikan tempat wisata karena daerahnya memiliki perpaduan antara sejarah, budaya, dan gaya hidup yang super trendi.
Untuk kalian yang suka kalap kalau sedang belanja dan kesulitan membawa banyak barang belanjaan di Mall kalian bisa langsung berbelanja di Internasional Orchad Road Singapore. Tidak seperti bandara-bandara lain yang biasanya menjual barang dengan harga mahal, Orchad Road ini justru menjual barang-barang yang cukup murah karena semua barang dagangannya tidak dikenakan pajak. (Baca juga: Tempat Wisata di California)
8. Fleawhere
Fleawhere disebut-sebut pengelola pasar loak terbesar di Singapura yang kerap mengadakan bazar. Berbagai koleksi baju bekas dan mode trend terbaru dari aneka blogshop bisa kalian temukan di sini dengan harga murah.
Fleawhere adalah semacam pameran tempat belanja murah di Singapura yang digelar tiap bulan. Lokasi dari Fleawhere ini biasanya digelar gedung kesenian atau bersejarah seperti Esplanade Singapore dengan menampilkan berbagai karya seperti busana vintage hingga karya seni dari 100 bisnis indie dan kreatif dalam negeri. (Baca juga: Tempat Wisata di Berlin)
Fleawhere merupakan bazar triwulan berupa pasar loak yang digelar di superclub Singapura, suasana di Fleawhere sangat seru dan membuat pengunjung semangat berbelanja dengan musik menghentak, gedung yang keren, serta barang tradisional Asia-nya yang langka. Sekitar 70 kios bisa kalian jelajahi di sini dan kalian akan menemukan berbagai barang dengan harga murah mulai dari baju bekas layak pakai hingga barang koleksi vintage.
9. Cineleisure Orchard
Cineleisure Orchard adalah pusat perbelanjaan berupa Mall yang terletak di daerah Orchard dan selalu ramai dikunjungi anak-anak muda. Di sini kalian akan menemukan banyak casing ponsel, contact lens, hingga baju yang sedang tren.
Cineleisure Orchard adalah mall berukuran kecil yang menjual barang-barang branded dengan harga miring seperti Pedro, Charles & Keith, G2000, Giordano, Cotton On, dan masih banyak barang branded lainnya. Kalau di Indonesia ada pasar induk Tanah Abang maka di Singapura ada Cineleisure Orchard.
Cineleisure Orchard sudah sangat terkenal dan menjadi tempat fovorit turis mancanegara yang sering kunjungi untuk berburu pakaian fashion yang murah. Sehingga tempat ini selalu direkomendasikan untuk dikunjungi dan mencari oleh-oleh. Di dalamnya kalian bisa menemukan berbagai souvenir Singapore yang dijual dengan harga yang sangat murah. Karena menjadi tempat favorit dan banyak dikunjungi maka sebaiknya kalian harus bersiap-siap untuk berdesak-desakan dengan pembelanja lainnya. (Tempat Wisata di Los Angeles)
Baca juga :
- Danau Kaolin Bangka Belitung
- Tempat Wisata Di Manado
- Tempat Wisata Di Ubud Bali
- Tempat Wisata Di Jepang
10. Anchorpoint Shopping Centre
Anchorpoint Shopping Centre adalah factory outlet kecil yang memiliki dua lantai dengan penawaran diskon 30% – 70% yang berlangsung sepanjang tahun. (Baca juga: Tempat Wisata di Melbourne Australia )
Anchorpoint Shopping Centre adalah singkatan dari Market of Artist and Designers yang merupakan pasar loak dengan berbagai barang jualan berupa kreasi orisinal seniman, desainer, dan pengrajin setempat. Anchorpoint Shopping Centre adalah tempat belanja murah yang menjual berbagai tas branded. Tempat ini sangat cocok dikunjungi bagi kalian yang suka belanja tas branded dengan harga yang murah.
Anchorpoint Shopping Centre adalah tempaat belanja produk kosmetik berkualitas dengan harga murah terlebih dengan banyaknya potongan harga yang bisa kamu dapatkan di waktu-waktu tertentu. Anchorpoint Shopping Centre digelar setiap bulan pada Kamis kamis di minggu pertama atau kedua mulai dari jam lima sore sampai tengah malam dengan band dan DJ lokal yang meracik musik menghentak. (Baca juga: Tempat Wisata Kuliner di Jakarta)
11. China Square Central Weekend Flea Market
China Square Central Weekend Flea Market adalah pasar loak mingguan surganya barang antik dan barang koleksi seperti termasuk rekaman, komik, dan jam tangan yang saat ini susah dicari hanya dengan harga beberapa dolar saja. Pasar ini buka setiap hari Minggu mulai jam sebelas siang sampai jam enam petang. (Baca juga: Tempat Wisata di Perth Australia)
China Square Central Weekend Flea Market adalah pusat oleh-oleh di Singapura yang menjual berbagai buah tangan Negara singapura yang murah seperti gantungan kunci dan lain lain dengan harga murah. China Square Central Weekend Flea Market adalah sebuah Mall di singapura yang banyak menawarkan barang-barang berkualitas dengan harga diskon yang menggiurkan. China Square Central Weekend Flea Market adalah tempat belanja online di singapura yang menawarkan barang branded impor dengan harga murah meriah. Online shop ini buka 24 jam full tanpa ada jam buka maupun jam tutup sehingga kalian bebas belanja kapan saja. (Baca juga: Tempat Wisata Alam di Aceh)
Dan masih banyak lagi tempat wisata tempat pusat belanja yang paling murah yang perlu kalian kunjungi juga, karena harganya juga tidak kalah murah dari mall lain yang sudah kita jelaskan sebagai berikut:
- Reebonz
- Sephora
- District net
- Plaza Singapura
- Artscience museum
- Bazar
- City Plaza
- East Plaza
- Arab Street
- Scape
- IMM
- Bandara Changi
- Bugis Street
- Public Garden
- Zouk Flea & Easy
- MAAD
- The Heritage Shop
Demikianlah pembahasan singkat mengenai 28 tempat belanja murah di Singapura ini semoga bermanfaat bagi pembaca sekalian. Semoga dengan penjelasan tempat ini anda bisa mengetahui beberapa tempat yang sangat menarik untuk anda kunjungi sebagai oleh-oleh keluarga anda.