China merupakan salah satu negara yang tepat untuk menghabiskan waktu liburan dan menjadi destinasi favorit bagi para pelancong dari berbagai penjuru dunia termasuk dari Indonesia. Semakin banyaknya warga Indonesia yang berkunjung ke China setiap tahunnya, menjadikan pengjuan visa untuk berkunjung ke Tiongkok atau China pun semakin mudah. Dengan mengunjungi negeri panda, pengunjung pun dimanjakan dengan […]
Category: Tips Wisata
Wisata ke Malang adalah salah satu momen yang dinantikan dan diburu oleh para backpacker. Bagaimana tidak, Malang merupakan salah satu wisata terbesar yang berada di daerah Jawa Timur. Selain menawarkan sejumlah tempat wisata yang unik, Malang juga dikenal dengan pengeluaran wisata yang relatif murah dan bersahabat bagi kantong para backpacker. Berlokasi di keramaian kota, Malang […]
Liburan keluarga mungkin adalah salah satu waktu yang paling ditunggu-tunggu oleh anda. Ya menghabiskan waktu dengan orang orang yang anda sayangi, melakukan hal yang menyenangkan, atau beristirahat sejenak untuk sekedar keluar dari rutinitas yang cukup membuat kepala penat adalah waktu yang sangat menyenangkan pastinya. Liburan keluarga pada dasarnya memiliki persiapan yang berbeda dengan liburan sendiri […]
Pulau Tidung yang merupakan salah satu pulau yang merupakan Kelurahan di Kecamatan Pulau Seribu, DKI Jakarta. Suguhan alam yang mempesona pengunjung dengan pasir putih dan lautnya yang sebening kaca membuat siapapun, terutama warga Jakarta, untuk berkunjung ke tempat wisata ini. Berikut tips wisata ke Pulau Tidung yang mudah dilakukan : Akomodasi Untuk berwisata ke Pulau […]
Travelling ke luar negeri bukanlah hal yang mustahil dilakukan di zaman sekarang. Kamu bisa mempersiapkan segalanya mulai dari booking pesawat, kamar hotel, membeli perlengkapan travel, visa dan paspor, dan mengumpulkan informasi destinasi negara tujuan hanya melalui ponsel maupun laptop. Jika anda berniat pergi ke luar negeri, berikut tips liburan ke luar negeri mu menjadi petualangan […]
Berlibur di luar negeri tentunya membutuhkan persiapan yang sangat matang dan berbeda. Kita harus yakin persiapan yang kita lakukan sebelum berangkat tidak akan membuat kita kebingungan setelah mendarat disana. Untuk berkunjung ke negara asal Bruce Lee ini, sebaiknya kamu harus mengetahui hal-hal dasar seperti mempersiapkan bahasa dasar yang dipakai sehari-hari, jenis toilet yang digunakan, mata […]
Liburan ke luar negeri adalah salah satu hal yang cukup dinanti pastinya. Merasakan nuansa dan sensasi baru yang belum pernah dirasakan sebelumnya. Pemandangan unik serta segala kebudayaan yang khas dari daerah tersebut akan membantu anda untuk memanjakan diri dan keluar dari rutinitas yang mungkin tengah anda jalani. Benua Eropa adalah salah satu tempat yang sering […]
Berwisata ke negeri K-Pop memang dambaan bagi banyak orang. Selain karena menggemari K-Pop, makanan dan paduan sisi modern dan tradisional yang ditawarkan oleh negara tersebut memang membuat banyak orang kepincut. Apakah kamu salah satu dari calon traveler yang sedang merencanakan liburan ke KorSel dan sedang mengumpulkan informasi untuk berwisata hemat di sana? Yuk, intip tips beserta […]
Singapura merupakan salah satu negara yang dekat dengan Indonesia. Kerjasama yang dimiliki pemerintah Indonesia dan Singapura pun cukup baik dalam bidang pariwisata. Oleh karena itu banyak wisatawan dari Indonesia yang mengunjungi Singapura untuk berwisata. Jika kamu adalah seorang backpacker atau orang yang suka berwisata murah selama di Singapura, berikut ini ada beberapa tips liburan hemat […]
Belitung. Salah satu pulau yang berlokasi di bagian Barat Indonesia ini menjadi sangat terkenal dan ramai untuk dikunjungi baik oleh wisatawan lokal maupun asing. Bagaimana tidak, serangkaian kelebihan panorama dan tempat berwisata yang disediakan Belitung memang sangat memukau mata. Pantai yang putih ditemani oleh batuan besar yang menarik untuk diabadikan serta beberapa destinasi wisata yang […]