Pantai Plengkung Banyuwangi (G Land) : Lokasi, Rute, dan Fasilitas

Banyuwangi adalah salah satu kota di Jawa Timur yang berbatasan langsung dengan Pulau Dewata Bali. Banyuwangi saat ini sedang gencar melakukan perbaikan pada sektor wisata untuk tujuan mengangkat citra kota. Keindahan alam Banyuwangi memang tidak kalah dengan kota wisata lainnya. Setelah wisata Kawah Ijen yang mendunia berkat blue fire-nya, Banyuwangi juga masih memiliki keindahan lain […]

Wisata Kawah Ijen : Rute, Harga Tiket, dan Tips Wisata

Jawa Timur mungkin saat ini menjadi primadona wisata di Indonesia yang juga banyak dikunjungi wisatawan lokal maupun internasional. Setelah Batu dan Malang, Banyuwangi juga memiliki potensi wisata yang sangat keren untuk dilewatkan begitu saja. Mulai dari pantai hingga gunung, Banyuwangi layak untuk dijadikan prioritas wisata yang menarik. Ada banyak sekali Tempat Wisata di Banyuwangi. Salah satunya […]

23 Rekomendasi Tempat Wisata Anak di Malang dan Sekitarnya

Kota Malang dan sekitarnya adalah salah satu lokasi strategis untuk berwisata. Di sana ada banyak objek wisata, mulai dari wisata alam hingga wisata perkotaan. Apalagi kawasan Malang juga dekat dengan Kota wisata Batu sehingga bisa menambah referensi liburan Anda dan keluarga. Jika berwisata ke Malang, tidak ada salahnya mengajak anak-anak, karena di sana masih banyak […]

50 Tempat Wisata di Pacitan Yang Menarik dan Paling Bagus

Kabupaten Pacitan secara geografis terletak di ujung barat daya Provinsi Jawa Timur. Dimana wilayahnya pada bagian utara berbatasan dengan Kabupaten Ponorogo, pada bagian timur berbatasan dengan Kabupaten Trenggalek, pada bagian selatan berbatasan dengan Samudera Hindia dan pada bagian barat berbatasan dengan Wonogiri di Jawa Tengah. Sebaian besar wilayah Pacitan berupa pegunungan kapur, namun meski termasuk […]

17 Tempat Prewedding di Malang Paling Bagus dan Menarik

Tempat ini sangat mempesona dengan pemandangan hamparan sayur, buah dan bunga yang tumbuh di seluruh bukitnya. Dan pastinya akan sangat bagus untuk dijadikan tempat pre-wedding kalian. Kampung jodipan juga bisa dijadikan pilihan yang tepat melakukan foto pre-wedding. Dengan berlatar belakang tembok-tembok yang di cat berwarna-warni akan memberikan kesan yang unik dan ceria. Selain itu lokasinyapun sangat […]

31 Tempat Wisata di Probolinggo yang Wajib Dikunjungi

Probolinggo adalah sebuah kota kecil di Jawa Timur yang sering dikunjungi oleh wisatawan. Probolinggo yang berbatasan dengan kota besar di Jawa Timur seperti Malang, Surabaya, dan Jember menjadi sebuah kota yang kaya akan potensi wisata. Kebanyakan potensi wisata di Probolinggo adalah wisata alam. Jika kamu berencara mengunjungi Jawa Timur, ada banyak tempat wisata di Probolinggo […]

25 Wisata Baru di Surabaya yang Paling Fenomenal

Meupakan ibu kota dari provinsi Jawa Timur, Surabaya telah mengalami perkembangan yang sangat pesat dari waktu ke waktu. Kota Surabaya yang juga merupakan kota metropolitan ini juga sering dikunjungi orang-orang dari luar daerah untuk mengais rezeki ataupun berwisata. Bagi kamu yang ingin berkunjung ke Surabaya, tidak ada salahnya jika kamu mencari wisata baru yang bisa […]

25 Spot Foto di Malang yang Bagus dan Paling Hits

Malang adalah sebuah kota sejuk yang juga merupakan kota pelajar. Kota terbesar kedua di Jawa Timur ini mengalami kemajuan yang sangat pesat, baik dalam segi urban, maupun dalam segi pariwisata. Lokasi geografisnya yang dikelilingi oleh pegunungan dan tidak jauh dari kawasan pantai membuat Malang menjadi jujukan wisata para wisatawan domestik maupun mancanegara. Apalagi ketika musim […]

25 Spot Foto Di Surabaya Terbaru dan Kekinian

Meupakan ibu kota dari provinsi Jawa Timur, Surabaya telah mengalami perkembangan yang sangat pesat dari waktu ke waktu. Kota Surabaya yang juga merupakan kota metropolitan ini juga sering dikunjungi orang-orang dari luar daerah untuk mengais rezeki ataupun berwisata. Bagi kamu yang ingin berkunjung ke Surabaya, tidak ada salahnya jika kamu mencari spot-spot terbaik dari kota […]

15 Wisata Kuliner Madura yang Menggoda Lidah

Sate. Bagi banyak orang, kata itulah yang pertama terbersit di benak dan pikiran ketika ditanya soal kuliner khas Madura. Sate Madura memang sangat terkenal dan legendaris. Hampir di berbagai daerah di Indonesia baik di Pulau Sumatera, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tengggara hingga Papua pasti dapat ditemukan penjual sate Madura dengan gaya khasnya yaitu baju loreng […]