Jenis – Jenis Tempat Wisata Berdasarkan Motif Wisatawan, Lokasi Tujuan dan Perjalanan

Di Indonesia ada berbagai jenis tempat wisata yang tentunya sering kita kunjungi. Tempat wisata itu antara lain : pantai, taman, laut, hutan, pegunungan, pusat perbelanjaan atau mall, tempat bersejarah, museum, sentra kuliner, danau, waduk, situ, kolam renang, alun-alun, pemandian air panas, kebun binatang, air terjun, taman bunga dan buah, dan lain sebagainya. Berikut informasi tentang […]

5 Persiapan Untuk Liburan ke Pantai dan Barang – Barang yang Harus di Bawa

Suara deburan ombak disertai hamparan pasir membentang dan angin semilir adalah suasana pantai yang membuat kita betah berlama-lama di sana. Ini adalah salah satu destinasi wisata asyik yang bisa jadi pilihan. Di pantai kita tidak hanya bisa memandang laut lepas yang indah, akan tetapi juga bisa bermain pasir, berjemur, berenang, main voli pantai, dan mengumpulkan […]

15 Makanan Halal Di Korea Selatan – WAJIB COBA!

Bagi seorang muslim, memakan makanan yang halal adalah wajib hukumnya. Apalagi saat berpergian ke luar negeri, makanan halal terkadang menjadi masalah utama. Di luar negeri seperti di Korea Selatan yang muslim di sana hanya minoritas, makanan halal menjadi makanan yang cukup langka keberadaannya. Beberapa muslim Indonesia yang pergi ke Korea Selatan bahkan membawa persediaan makanannya […]